luas selimut suatu kerucut adalah 66 cm kuadrat. dan garis pelukisnya 7 cm. hitunglah: a. jari jari kerucut b.luas alas kerucut c. luas permukaan kerucut pke ca
Matematika
raisasafitri
Pertanyaan
luas selimut suatu kerucut adalah 66 cm kuadrat. dan garis pelukisnya 7 cm. hitunglah:
a. jari jari kerucut
b.luas alas kerucut
c. luas permukaan kerucut
pke caranya ya kk...bsok d kumpulin... mksh bnyak
a. jari jari kerucut
b.luas alas kerucut
c. luas permukaan kerucut
pke caranya ya kk...bsok d kumpulin... mksh bnyak
1 Jawaban
-
1. Jawaban putrahikmah797
L selimut=phi.r.s
66=22/7.r.7
66=22r
22r=66
r=66/22
r=3 cm
L alas =phi . r²
=3,14.3.3
=3,14.9
=28,26 cm²
LP=L alas+L selimut
=28,26+66
=94,26