Jelsakan struktur dan fungsi jaringan penyusun akar dikotil dan monokotil dari luar ke dalam
Biologi
fennyaryna
Pertanyaan
Jelsakan struktur dan fungsi jaringan penyusun akar dikotil dan monokotil dari luar ke dalam
1 Jawaban
-
1. Jawaban juniyanaamanda
Tumbuhan dikotil secara sederhana didefinisikan sebagai tumbuhan dengan bijinya berkeping atau berbiji belah. Tumbuhan dikotil dan monokotil memiliki karakteristik daun, akar dan batang yang berbeda. Pada tumbuhan dikotil, tulang pada daun tanamannya menyirip dan menjari dengan urat yang berbentuk jaring. Dari akarnya, akar tumbuhan dikotil adalah akar tunggang. Ciri lainnya adalah batang tanaman dikotil umumnya memiliki kambium dan batangnya bisa tumbuh menjadi besar. Yang termasuk dalam tumbuhan dikotil antara lain adalah :
tumbuhan suku getah-getahan, yaitu tumbuhan yang memiliki getah berwarna putih pada tubuhnya, seperti pohon singkong dan pohon karet.
tumbuhan suku kacang-kacangan (Leguminoceae) seperti kacang tanah dan kacang panjang.
Tumbuhan suku terung-terungan (Solanaceae) yang bunganya berbentuk bintang dan terompet dan buahnya memiliki daging yang berair, seperti tomat, terong dan cabai.
Tumbuhan suku Jambu-jambuan (Myrtaceae) seperti jambu biji dan jambu air.