pernyataan yang tidak berikut benar mengenai bakteri,adalah... a. bakteri dapat memindahkan plasmidnya ke bakteri lain melalui transformasi b. rekombinasi DNA b
Biologi
yurikadwiaryanty
Pertanyaan
pernyataan yang tidak berikut benar mengenai bakteri,adalah...
a. bakteri dapat memindahkan plasmidnya ke bakteri lain melalui transformasi
b. rekombinasi DNA bakteri dapat berlangsung setelah terjadi konjugasi
c. bakteri dapat membelah diri
d. DNA bakteri dapat disisipi DNA bakteri lain karena dibantu virus
e. bakteri dapat menyisipkan DNA-nya ke bakteri lain melalui persentuan
a. bakteri dapat memindahkan plasmidnya ke bakteri lain melalui transformasi
b. rekombinasi DNA bakteri dapat berlangsung setelah terjadi konjugasi
c. bakteri dapat membelah diri
d. DNA bakteri dapat disisipi DNA bakteri lain karena dibantu virus
e. bakteri dapat menyisipkan DNA-nya ke bakteri lain melalui persentuan
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ryder11
[tex] Bakteriologi, Mikrobiologi [/tex]
Tinjau Opsi
A. Ini benar karena pada proses transformasi, setelah sel lisis, maka plasmid DNA bertebaran dan ditangkan oleh bakteri lain sehingga terjadi rekombinasi
B. Ya, setelah konjugasi berupa penyaluran materi genetik, terjadi rekombinasi DNA
C. Bakteri dapat membelah diri dimana disebut sebagai reproduksi aseksual pasa bakteri
D. Pada transduksi, virus yang membawa materi nukleat yang tercampur materi nukleat virus mampu menyatukan dan merekombinasikan antara materi nukelat bakteri yang terkandung pada materi virus dengan bakteri lain
E. Ini salah karena pada saat bersentuhan, belum tentu terjadi perpindahan DNA
Jadi, jawabannya yang
(E)