Matematika

Pertanyaan

rani mengendarai sepeda, mula-mula kecepatannya 4m/s. Jika rani bersepeda selama 15 menit maka ia menempuh jarak sejauh...

1 Jawaban

  • kec= 4m/s
    w = 15 mnt = 900 sekon
    jarak = kec × waktu
             = 4 × 900 =3600 m= 3,6 km

Pertanyaan Lainnya