Kimia

Pertanyaan

1. sebutkan unsur penyusun dari senyawa berikut :
a. tembaga oksida (CuO)
b. kalium nitrat (KNO3)
c. nitrogen dioksida (NO2)
d. kalsium bromida (CaBr2)
2. unsur apakah yang terdapat dalam senyawa berikut ?
a.SO2 b. H2S c. H2SO4 d. CuSO4
3. Apa perbedaan antara Co dengan CO ?

2 Jawaban

  • 1. a. Cu^2+ dan O^2- b. K^+ dan NO^- 2. b. 2H^+ dan S^2- c. 2H^+ dan SO4^2- d. Cu^2+ dan SO4^2- 3. Co ( Cobalt ) merupakan unsur sementara CO ( Karbon monoksida ) merupakan senyawa yang tersusun atas 2 unsur yaitu C ( karbon ) dan O ( Oksigen ). Cuma segitu yang bisa saya bantu, maaf klo ada kesalahan^^
  • 2.
    a)unsur S dan O2
    b)unsur H2 dan S
    c)unsur H2, O2 dan S
    d)unsur Cu, S dan O2

Pertanyaan Lainnya