Matematika

Pertanyaan

Sebuah gedung kesenian memiliki kapasitas 250 orang harga karcis untuk penonton kelas 1 Rp.5000 dan penonton kelas 2 RP. 3000 jika uang yang terkumpul adalah Rp.900.000 berapakah banyaknya penonton tiap kelas.

1 Jawaban

  • penonton kelas 1 = x
    penonton kelas 2 = y

    x + y = 250 ...... x = 250 - y
    5000x + 3000y = 900.000

    substitusi x = 250 - y ke
    5000x + 3000y = 900.000
    5000(250 - y) + 3000y = 900.000
    1.250.000 - 5000y + 3000y = 900.000
    - 2000y = 900.000 - 1.250.000
    - 2000y = - 350.000
    y = - 350.000 / - 2000
    y = 175

    sehingga
    x = 250 - y
    x = 250 - 175
    x = 75

    jadi banyak pentonton kelas 1 adl 75 orang dan penonton kelas 2 adl 175 orang

Pertanyaan Lainnya