keliling alas sebuah tabung adalah 132 cm dan tingginya adalah 16 cm.Tentukan Volume tabung tersebut dengan Π=22\7
Matematika
Itadwiwardani
Pertanyaan
keliling alas sebuah tabung adalah 132 cm dan tingginya adalah 16 cm.Tentukan Volume tabung tersebut dengan Π=22\7
2 Jawaban
-
1. Jawaban arif02412
Keliling alas tabung= phi x d 132 cm= 22/7 x d 132 : 22/7= d 42= d d= 42 cm r= 21 cm Volume tabung= phi x r x r x t Volume tabung= 22/7 x 21 x 21 x 16 Volume tabung= 22.176 cm³ -
2. Jawaban Irenexiu
keliling = 132 cm
mencari luas lingkaran jika diketahui kelilingnya :
keliling = 2xπxr
132 cm = 2 x 22/7 x r
132 cm = 44/7 x r
r = 132 : 44/7
r = 132 x 7/44
r = 21 cm
mencari volume tabung
v = luas alas x tinggi
v = π x r^2 x t
v = 22/7 x 21^2 x 16
v = 22176 cm = 22 m