Bagaimana jaringan penyusun berkas pengangkut pada floem
            PPKn
            
               
               
            
            
               
               
             
            kikiayu05
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Bagaimana jaringan penyusun berkas pengangkut pada floem
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Emotion101
floem yang berasal dari perkembangan prokambium disebut floem primer dan yang merupakan hasil perkembangan kambium disebut floem sekunder. Harus diperhatikan di sini bahwa floem dan xilem yang strukutur dan fungsinya berbeda itu pada pertumbuhan sekundernya berasal dari sel yang sama. Meskipun pada mulanya berkas-berkas floem letaknya terpisah, tetapi pada perkembangan selanjutnya akan membentuk kesatuan sistem karena saling beranastomisis (membentuk anyaman).
Jaringan Floem terdapat pada bagian kulit kayu.