volume tempat penampungan air di sd strada bhakti utama 1250 liter . berapa m3 volume tempat penampungan air tersebut
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            fransiscolalong
         
         
         
                Pertanyaan
            
            volume tempat penampungan air di sd strada bhakti utama  1250 liter . berapa m3  volume tempat penampungan air tersebut
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban onnyfathi
1 liter = 1 dm³
1 m³ = 1.000 dm³
V = 1.250 liter
V = 1.250 dm³
V = 1.250 ÷ 1.000 m³
V = 1,25 m³