berapakah luas permukaan kerucut yg memiliki dia meter 18cm dan tingi 40 cm?
Matematika
rio797
Pertanyaan
berapakah luas permukaan kerucut yg memiliki dia meter 18cm dan tingi 40 cm?
1 Jawaban
-
1. Jawaban alvinindra99
Jawaban :
Diketahui :
Diameter = 18 cm
Tinggi = 40 cm
Jari - jari = 9 cm dari diameter/2
Ditanyakan :
Luas permukaan kerucut ?
Jawab :
s² = r² + t²
s² = 9² + 40²
s² = 81 + 1600
s² = 1681
s = 41 cm
Lpk = π x r ( r+s )
= 3,14 x 9 ( 9+41 )
= 3,14 x 450
= 1.413 cm²
Jadi luas permukaan kerucutnya adalah 1.413 cm²