Geografi

Pertanyaan

berikan contoh pendekatan keruangan dikehidupan sehari hari?

1 Jawaban

  • - Ibu Susi setiap pagi pergi ke pasar dengan rute yang sama.
    Contoh tersebut menunjukkan jika ibu membentuk pola rute yang dilakukan di waktu yang sama setiap harinya, hal ini dapat menunjukkan keruangan antara rumah dengan pasar. Kita dapat mengetahui rute, jarak, waktu yang sudah diperhitungkan oleh ibu Susi.
    - Wilayah yang dilalui Bakso Keliling Cak Mamat di Desa Sukatirta
    Wilayah rute bakso keliling Cak Mamat menunjukan pola yang sama. Pola tersebut membentuk sebuah ruang. Cak Mamat telah mengidentifikasi ruang wilayah penjualan baksonya dengan jumlah rumah wilayah yang dilalui, waktu yang diperlukan, dan tempat untuk mangkal sejenak. Hal itu dapat mengartikan jika Cak Mamat dalam menganalisis keruangkan Desa Sukatirta.
    - Adi memiliki jalan pintas menuju sekolah agar tidak terlambat
    Adi memiliki kemampuan keruangan yang bagus. Adi telah mengidentifikasi keruangan berupa jalan atau rute tercepat menuju sekolah. Rute tercepat itu tidak dapat ditemukan oleh Adi tanpa identifikasi keruangan sebelumnya.
    - Bentuk Pemukiman di Pegunungan
    - Daerah Banjir di Jakarta

Pertanyaan Lainnya