Matematika

Pertanyaan

Diketahui 20 titik dimana tidak ada 3 titik atau lebih yang segaris. a) banyaknya garis yang dapat dibuat melalui dua titik; b) banyaknya segitiga yang dapat dibentuk dari titik-titik tersebut

1 Jawaban

  • Garis dibentuk oleh 2 titik. Garis AB = garis BA, jadi garis adalah sebuah peristiwa kombinasi.
    n C r = n! / (n-r)!. r!
    20 C 2 = 20! / (20-2)!.2!
    = 20.19.18! / 18!. 2.1
    = 20.19 / 2
    = 190 garis

Pertanyaan Lainnya