1.Katup pembuluh balik terdapat di.... 2.gangguan pada sistem peredaran darah yang terjadi akibat penumpukan lemak pada pembuluh darah arteri disebut.... 3.arte
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            theresianiken26
         
         
         
                Pertanyaan
            
            1.Katup pembuluh balik terdapat di....
2.gangguan pada sistem peredaran darah yang terjadi akibat penumpukan lemak pada pembuluh darah arteri disebut....
3.arteri dan vena dihubungkan oleh pembuluh....
4.zat yang banyak terkandung dalam plasma darah adalah....
5.sel darah putih yang tidak bersifat fagotis adalah
6.pada saat bagian tubuh terluka dan keluar darah, maka trombosit pecah dan mengeluarkan....
               
            2.gangguan pada sistem peredaran darah yang terjadi akibat penumpukan lemak pada pembuluh darah arteri disebut....
3.arteri dan vena dihubungkan oleh pembuluh....
4.zat yang banyak terkandung dalam plasma darah adalah....
5.sel darah putih yang tidak bersifat fagotis adalah
6.pada saat bagian tubuh terluka dan keluar darah, maka trombosit pecah dan mengeluarkan....
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban BagasPamuji
1. Terdapat di sepanjang pembuluhnya
2. Atherioscleorosis
3. Pembuluh Kapiler
4. 1. Gas oksigen, nitrogen dan karbondioksida
2. Protein seperti fibrinogen, albumin dan globulin
3. Enzin
4. Antibodi
5. Hormon
6. Urea
7. Asam urat
8. Sari makanan dan mineral seperti glukosa, gliserin, asam lemak, asam amino, kolesterol
5. Limsofit