Matematika

Pertanyaan

dengan rumus f(x)=cx+d.jika f(4)=13danf(1)=4 tentukan nilai c dan d

1 Jawaban

  • f(x)=cx+d
    f(4)=13
    f(1)=4
    4c+d=13
    1c+d=4
    -------------- -
    3c=9
    c=9:3
    c=3
    1.c+d=4
    1.3+d=4
    3+d=4
    d=4-3
    d=1
    jadi,nilai c=3 nilai d =1

Pertanyaan Lainnya