alasan mengapa jaringan darah dikategorikan sebagai jaringan ikat
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            FeryHasibuan
         
         
         
                Pertanyaan
            
            alasan mengapa jaringan darah dikategorikan sebagai jaringan ikat
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban slsacha
Dinamakan jaringan ikat karena memiliki fungsi mengikat dan menyokong jaringan lain. Jaringan darah mengikat (berada di antara jaringan) dan menyokong (memberi suplai nutrisi) jaringan lain, sehingga dapat dikatakan jaringan darah merupakan jaringan ikat