Sejarah

Pertanyaan

jelaskan mengapa pada masa neolitikum terjadi revolusi hijau

1 Jawaban

  • Adapun latar belakang munculnya revolusi hijau adalah sebagai berikut:
    a.Hancurnya lahan pertanian akibat PD I dan PD II.
    b.Pertambahan penduduk meningkat sehingga kebutuhan pangan juga meningkat.
    c.Adanya lahan tidur.
    d.Upaya peningkatan produksi pangan.
    Gagasan tentang revolusi hijau bermula dari hasil penelitian dan tulisan Thomas Robert Malthus (1766 – 1834) yang berpendapat bahwa “Kemiskinan dan kemelaratan adalah masalah yang dihadapi manusia yang disebabkan oleh tidak seimbangnya pertumbuhan penduduk dengan peningkatan produksi pertanian. Pertumbuhan penduduk sangat cepat dihitung dengan deret ukur (1, 2, 4, 8, 16, 32, 64, 128, dst.) sedangkan peningkatan produksi pertanian dihitung dengan deret hitung (1, 3, 5, 7, 9, 11, 13, 15, dst.)”. Pengaruh tulisan Robert Malthus tersebut, yaitu:
    a.gerakan pengendalian pertumbuhan penduduk dengan cara pengontrolan jumlah kelahiran.
    b.gerakan usaha mencari dan meneliti bibit unggul dalam bidang pertanian.

Pertanyaan Lainnya